Daftar Broker Forex Terbaik di Dunia 2024

Apa Itu Broker Forex?

Broker forex adalah perusahaan atau individu yang bertindak sebagai perantara antara trader (investor) dan pasar valuta asing (forex). 

Broker menyediakan platform trading yang memungkinkan trader untuk membeli dan menjual mata uang asing. 

Broker forex memperoleh keuntungan dari spread (selisih antara harga beli dan harga jual) atau komisi dari setiap transaksi yang dilakukan oleh trader.

Fungsi dan Peran Broker Forex

1. Menyediakan Platform Trading

Broker forex menyediakan software atau platform trading yang dapat diakses oleh trader untuk melakukan transaksi. 

Platform ini dilengkapi dengan alat analisis teknikal, grafik, berita pasar, dan fitur lainnya yang membantu trader dalam membuat keputusan trading.

2. Eksekusi Order

Broker bertanggung jawab untuk mengeksekusi order beli atau jual yang ditempatkan oleh trader. Mereka memastikan bahwa order tersebut dieksekusi dengan cepat dan dengan harga terbaik yang tersedia di pasar.

3. Menyediakan Leverage

Broker forex menawarkan leverage, yaitu pinjaman yang diberikan kepada trader untuk memperbesar potensi keuntungan (dan kerugian). Leverage memungkinkan trader untuk mengontrol posisi yang lebih besar dengan modal yang lebih kecil.

4. Menyediakan Informasi Pasar

Broker sering menyediakan analisis pasar, berita, dan edukasi trading untuk membantu trader dalam membuat keputusan yang lebih baik.

5. Keamanan dan Regulasi

Broker forex yang terpercaya biasanya teregulasi oleh otoritas keuangan yang ketat. Regulasi ini bertujuan untuk melindungi trader dari praktik bisnis yang tidak etis dan memastikan bahwa broker beroperasi sesuai dengan standar yang ditetapkan.

Jenis Broker Forex Terbaik Dunia

1. Broker Dealing Desk (Market Maker)

Broker yang membuat pasar dan nilai tukar buatan sendiri untuk para klien. Jadi, mereka bertindak sebagai penyelenggara atau biasa disebut sebagai market maker. Jenis broker dealing desk terbagi 2, yaitu Dealer Besar dan Dealer Kecil.

2. Broker Non-Dealing Desk

Broker yang hanya bertugas meneruskan pesanan langsung kepada pasar, seperti bank, lembaga keuangan, atau likuidator lainnya. Jenis broker non-dealing desk terbagi 3, yaitu ECN Broker, STP Broker dan STP + ECN.

Daftar Broker Forex Terbaik di Dunia 2024

1. Exness

Exness
Exness

Exness adalah broker forex terbesar di dunia yang beroperasi sejak 2008 yang menawarkan berbagai aset keuangan seperti forex, saham, kripto, komoditas, dan lain-lain.

Broker ini juga telah digunakan lebih dari 300,000 pengguna, dan memiliki volume trading melampaui $2.4 triliun per hari. Dengan modal $10, setiap orang bisa melakukan trading forex di platform ini.

Ada lebih dari 100 pasangan forex yang tersedia untuk diperdagangkan di Exness setiap harinya. Platform ini juga memiliki fitur menarik, termasuk spread yang rendah, eksekusi cepat, dan dukungan pelanggan 24/7.

Tersedia juga akun demo gratis dengan dana virtual sebesar $1,000 yang bisa digunakan untuk berlatih trading. Jadi, tunggu apalagi buat akun di Exness, dan mulai trading forex sekarang!

Gambaran Umum ExnessDeskripsi
Minimum deposit$10
RegulasiCBCS, CySEC, FCA, FSA, FSC, FSCA, CMA
Tahun beroperasi2008
Platform TradingMetatrader 4, Metatrader 5, Metatrader 4 WebTerminal, Aplikasi Exness, Aplikasi mobile (iOS & Android, Exness Trader)
Aset yang diperdagangkanForex, saham, CFD, kripto, komoditas, logam, dan energi.
Akun DemoYa
Akun Syariah (untuk trader muslim)Ya
Spread0.1 pip
Leverage1:2000
Metode deposit dan penarikan danaBank-bank lokal Indonesia, E-wallet, dan kartu kredit
 Buat akun sekarang

2. FxPro

FxPro adalah broker forex terbaik di dunia yang menawarkan spread rendah mulai dari 0 pips.

Broker ini diawasi dan terdaftar di berbagai otoritas jasa keuangan dunia, seperti, FCA Inggris, CySEC Siprus, FSCA Afrika Selatan, SCB Bahamas.

Dengan minimum deposit Rp700,000 lewat rekening bank lokal atau sekitar $50, pengguna dapat trading secara online lewat MT4, MT5, cTrader, atau FxPro Edge.

Ada beberapa jenis akun trading yang ditawarkan, seperti Standard, Pro, Raw+, dan Elite. Layanan CS tersedia 24/5 dalam Bahasa Indonesia.

Broker ini juga menyediakan akun islami dan fitur copy trading untuk membantu trader pemula. Jadi, tunggu apalagi daftar buat akun FxPro sekarang!

Gambaran Umum FxProDeskripsi
Minimum deposit$50
RegulasiFCA Inggris, CySEC Siprus, FSCA Afrika Selatan, SCB Bahamas
Tahun beroperasi2006
Platform tradingAplikasi FxProEdge, Metatrader 4, Metatrader 5, dan Ctrader.
Aset yang diperdagangkanCFD forex, kripto, saham, komoditas, ETF, obligasi, dan indeks.
Akun demoYa
Akun IslamiYa
Spread0 – 1.2 Pips
Leverage1:300
Biaya deposit dan tarik dana0 (Tidak ada)
Metode deposit dan tarik danaBank-bank lokal Indonesia, kartu kredit/debit, E-Wallet, Neteller, Skrill, dan Paypal
 Buat akun sekarang

3. Octa

Website Octa

Octa, yang sebelumnya dikenal sebagai OctaFX adalah broker global yang telah memberikan layanan perdagangan online secara internasional sejak 2011.

Broker ini menyediakan akses ke pasar keuangan tanpa biaya komisi dan telah melayani pengguna dari 180 negara dengan total lebih dari 40 juta akun trading.

Broker ini menyediakan 3 jenis akun tergantung platform trading yang dipilih, yaitu MT4, MT4, dan OctaTrader. Dengan minimal deposit sebesar Rp400,000, pengguna bisa trading dengan spread mulai 0,6 dengan leverage hingga 1:500.

OctaFx mendukung strategi hedging, scalping, dan trading algoritmik di semua platform tradingnya.

Selain itu, perusahaan broker ini aktif dalam berbagai kegiatan amal dan kemanusiaan, termasuk proyek untuk meningkatkan fasilitas pendidikan dan memberikan bantuan jangka pendek yang bermanfaat bagi masyarakat setempat.

Sejak berdiri, Octa telah menerima lebih dari 60 penghargaan. Beberapa di antaranya termasuk penghargaan “Broker Online Terbaik Global 2022” dari World Business Outlook dan “Broker Global Terbaik Asia 2022” dari Majalah Bisnis Internasional.

Gambaran Umum OctaDeskripsi
Minimum depositRp400,000
RegulasiCySEC Siprus dan FSCA Afrika Selatan
Tahun beroperasi2011
Platform tradingMetatrader 4, Metatrader 5, dan Octatrader.
Aset yang diperdagangkanForex, kripto, saham CFD, komoditas, ETF, energi, dan indeks saham.
Akun demoYa
Akun IslamiYa
Spread0.6 Pips
Leverage1:500
Biaya deposit dan tarik dana0 (Tidak ada)
Metode deposit dan tarik danaBank-bank lokal Indonesia, kartu kredit/debit, E-Wallet, Neteller, Skrill, dan Paypal
Customer Service24/7
ReviewBuat akun sekarang

4. XM

XM forex

XM adalah salah satu broker forex online yang beroperasi sejak tahun 2009 yang memfasilitasi perdagangan forex, logam mulia, indeks saham, energi, dan saham individu.

Setiap pengguna dapat melakukan trading secara online lewat MetaTrader 4 dan MetaTrader 5.

Ada beberapa jenis akun trading yang ditawarkan, termasuk akun demo dan akun riil, dan menyediakan layanan pelanggan multibahasa 24/5.

Saat ini, XM terdaftar di berbagai lembaga regulasi keuangan, termasuk CySEC di Siprus, ASIC di Australia, dan FCA di Inggris.

Broker ini juga menyediakan akun demo gratis yang dapat digunakan untuk berlatih trading. Jadi, tunggu apalagi buat akun XM sekarang!

Gambaran Umum XMDeskripsi
Minimum deposit$5
RegulasiIFSC, CySec, ASIC, FCA, DFSA
Tahun beroperasi2015
Platform TradingMetatrader 4, Metatrader 5, Webtrader, dan Aplikasi Mobile XM
Aset yang diperdagangkanForex, logam, kripto indeks saham, energi, dan saham individu.
Akun DemoYa
Akun SyariahYa
Spread0,6 pip
Leverage1:1000
Metode deposit dan penarikan danaBank-bank lokal Indonesia, E-Wallet, dan kartu kredit/debit
 Buat akun sekarang

5. Markets

Markets.com

Markets.com adalah salah satu broker forex terbaik di dunia dapat diakses pengguna yang di Indonesia, Eropa, Afrika Selatan, Australia, Inggris, Saint Vincent & Grenadines, dan wilayah lainnya.

Markets.com dikenal secara global karena memiliki aplikasi trading yang sangat baik dan stabil. Broker ini telah meraih penghargaan Best Forex Trading Platform dan Best Forex Provider di UK Forex Awards 2017.

Pengguna dapat memilih berbagai aset keuangan CFD pada forex, Kripto, komoditas, obligasi, ETF, indeks, dan saham.

Trader juga dapat memilih platform trading, seperti aplikasi trading markets.com, WebTrader, MetaTrader 4 dan MetaTrader 5. Broker ini juga telah menyediakan fitur social trading secara gratis melalui aplikasinya.

Spreads yang ditawarkan juga rendah, mulai dari 0 pip, leverage hingga 1:500 (tergantung jenis akun dan wilayah negara), dan beragam alat trading penunjang.

Kami merekomendasikan Markets.com bagi para trader aktif yang mencari broker teregulasi dengan biaya rendah dan kecepatan eksekusi cepat sekitar 0.1 detik.

Gambaran Umum Markets.comDeskripsi
Minimum deposit$20
RegulasiASIC Australia, CySEC EU, FSCA Afrika Selatan, FCA Inggris, FSA Saint Vincent & Grenadines, dan FSC Global.
Tahun beroperasi2008
Platform tradingPlatform dan aplikasi Markets.com, Metatrader 4, Metatrader 5, dan Webtrader dan aplikasi Webtrader.
Aset yang diperdagangkanCFD forex, kripto, saham, komoditas, ETF, obligasi, dan indeks.
Akun demoYa
Akun IslamiYa
SpreadBervariasi
Leverage1:500
Biaya deposit dan tarik dana0 (Tidak ada)
Metode deposit dan tarik danaBank-bank lokal Indonesia, kartu kredit/debit, cryptocurrency Neteller, Skrill, dan Zotapay
 Buat akun sekarang

6. FBS

FBS Indonesia

FBS adalah perusahaan broker yang berdiri sejak 2009 ini telah hadir di 110 negara, termasuk Indonesia. Broker FBS juga menjadi perusahaan dengan volume transaksi perdagangan aset digital terbesar di Indonesia.

Forex broker ini menawarkan berbagai jenis akun forex yang masing-masing memiliki tujuan berbeda.

Aset keuangan yang ditawarkan sebanyak 73 instrumen, antara lain: 36 pasangan Forex, 8 logam, 3 energi, 11 indeks, 127 saham, 5 pasangan kripto.

Anda bisa melakukan trading menggunakan website atau aplikasi mobile FBS di smartphone.

Gambaran Umum FBSDeskripsi
Minimum deposit$5
RegulasiFSC, ASIC, CySEC, FSCA, VFSC
Tahun beroperasi2009
Platform TradingAplikasi FBS, Metatrader 4 dan Metatrader 5
Aset yang diperdagangkanForex , logam, kripto, komoditas, dan saham
Akun demoYa
Akun syariahYa
Spread0.7 pips
Leverage1:3000
Metode deposit dan penarikan danaBank-bank lokal Indonesia, E-wallet, dan kartu kredit
 Buat akun sekarang

Penutup

Dalam memilih broker forex yang tepat, sangat penting untuk mempertimbangkan berbagai faktor seperti regulasi, spread, platform trading, dan layanan pelanggan. Daftar broker forex dunia yang telah kami sajikan di atas bertujuan untuk membantu Anda menemukan pilihan terbaik sesuai dengan kebutuhan dan preferensi Anda. Ingatlah bahwa trading forex memiliki risiko tinggi, sehingga edukasi dan pemahaman yang mendalam sangat diperlukan sebelum Anda memutuskan untuk berinvestasi. Semoga informasi ini bermanfaat dan membantu Anda dalam perjalanan trading forex Anda. Selamat bertrading dan sukses selalu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *